Amusement Park: Game Terbaru Sangat Menyenangkan

Amusement Park: Game Terbaru Sangat Menyenangkan

Swedishtarts – Tentang game amusement park, mungkin masih banyak yang belum tahu dengan game satu ini karena sedikit asing. Bagi Anda yang ingin tahu, bahwa game amusement park ini adalah game tentang wahana. Bisa dibilang game di sini adalah menceritakan bagaimana kehidupan yang ada di taman hiburan. Di dalamnya tentu ada banyak sekali berbagai wahana, permainan, restoran dan tentu saja masih banyak lagi.

Apa saja game amusement park yang menarik?

Mungkin sekarang Anda sudah penasaran dan ingin mulai mencari tahu tentang game amusement park. Tentu kali ini ada banyak sekali game yang di dalamnya menceritakan tentang tempat hiburan. Bahkan permainan ini pun juga akan sangat menyenangkan kalau Anda mainkan karena sangat seru. Namun, apa saja sih kira-kira gamenya dan yuk langsung saja simak beberapa gamenya berikut ini:

RollerCoaster Tycoon Touch

Nah, game amusement park yang pertama ini adalah RollerCoaster Tycoon Touch yang dirilis oleh Atari, Inc. Game ini juga sudah diunduh sebanyak 10 juta pemain yang membuktikan kalau game Amusement Park menyenangkan. Bahkan rating Amusement Park saja juga mencapai 4,2 yang bisa dibilang kalau game Amusement sangat seru dan menantang. Adapun cara main game Amusement Park sangat mudah karena di sini pun juga ada panduannya.

Jadi, anggap saja ini adalah simulasi bagaimana Anda mengelola sebuah taman hiburan yang banyak tempat bermain. Misi Anda di sini adalah membangun sebuah taman hiburan yang menyediakan berbagai wahana.Salah satu wahana yang harus Anda buat dulu adalah Roller Coaster yang harus dibuat dengan tidak biasa. Jadi, nanti Anda diminta membuat wahana roller coaster yang sangat memacu adrenalin.

Semakin menantang tentu poin yang akan Anda dapatkan dalam game Amusement Park juga akan semakin besar. Bukan hanya itu, di sini pun Anda juga harus sering meng-upgrade wahana yang Anda buat. Jangan terpaku dengan wahana yang monoton karena itu akan membuat Anda kesulitan kalau ingin naik level. Benar kan memang cukup mudah memainkan game Amusement Park, maka dari itu ini saatnya Anda mainkan sekarang.

RollerCoaster Tycoon Classic Amusement Park

Kemudian masih ada lagi nih game dengan tema amusement park lainnya yaitu RollerCoaster Tycoon Classic. Bisa dibilang game ini juga hampir sama dengan game sebelumnya karena dirilis oleh penerbit yang sama. Hanya saja walaupun demikian, akan ada saja beberapa hal yang berbeda dari game keduanya. Bahkan perbedaannya pun juga sangat mencolok sehingga Anda bisa melihat dengan jelas bagaimana perbedaannya. Untuk misi dalam game ini bisa dibilang hampir mirip karena Anda diminta untuk membangun sebuah wahana.

Jangan khawatir karena dalam membangun wahana ini ada panduannya sehingga akan lebih terarah. Namun, yang jelas dalam game ini Anda harus membuat sebuah wahana yang sangat besar dan menakjubkan. Buatlah sebuah wahana yang memang belum pernah ada sebelumnya dan sangat keren. Dan salah satu wahana yang harus ada dan wajib Anda buat di sini adalah roller coaster. Namun, jangan lupa karena roller coaster yang Anda buat harus sangat menantang dan menegangkan. Semakin menantang dan menegangkan tentu akan membuat Anda lebih mudah untuk naik level.

Maka dari itu, silakan pikirkan baik-baik bagaimana cara untuk bisa membuat wahana yang menakjubkan ini. Karena ini adalah roller coaster versi klasik tentu saja visual yang diberikan pun masih seperti bitmap. Namun, walaupun demikian tidak akan membuat semangat Anda berkurang karena game ini sangat keren. Belum lagi di dalam game ini dilengkapi dengan efek suara yang sangat terasa seperti ada di wahana sungguhan. Hal ini tentu akan semakin membuat Anda bersemangat untuk terus bermain di game satu ini.

Disney Magic Kingdoms Amusement Park

Masih tentang game dengan tema amusement park yang jauh lebih menarik kali ini adalah Disney Magic Kingdom. Dari namanya saja sudah bisa ditebak kalau ada banyak sekali karakter Disney di sini. Jadi, game ini dirilis oleh Gameloft SE dan game ini pun punya rating di atas 4 yang sudah pasti keren. Bahkan game ini sudah diunduh lebih dari satu juta sehingga Anda harus menjadi salah satunya.

Cara main dalam game ini cukup mudah karena Anda hanya perlu memilih karakter dulu yang akan dimainkan. Adapun karakter yang bisa Anda pilih di sini adalah Disney, Pixar dan Star Wars. Silakan tentukan dulu mana kira-kira karakter yang akan Anda pilih yang menurut Anda terbaik. Jangan lupa setelah itu ada lagi misi besar yang harus Anda selesaikan kalau ingin main di sini.

Jadi, di sini Anda punya misi untuk membangun sebuah wahana Disney Land yang sangat menakjubkan. Jangan lupa Anda juga harus mengunjungi wahana tersebut setiap hari supaya bisa cepat baik level. Dilengkapi dengan grafis yang sangat memanjakan mata dan sound design yang mewah tentu membuatnya semakin keren. Jadi, tunggu apa lagi karena ini sudah saatnya untuk Anda ikut gabung di game ini.

Amusement park for kids

Kemudian masih tentang game dengan tema amusement park lainnya yaitu Amusement park for kids. Sudah jelas kalau memang game ini dikhususkan untuk anak kecil, tetapi kalau Anda ingin coba pun tidak masalah. Game ini dirilis oleh YovoGames dan sudah mendapatkan banyak sekali ulasan positif dari pemain.

Berbeda dengan game sebelumnya di mana Anda harus membuat wahana, di sini justru sebaliknya. Pada game ini Anda sendiri yang akan memilih permainan apa saja yang ada di wahana tersebut. Kalau Anda berhasil menang tentu saja Anda yang akan bisa naik level ke level selanjutnya.

Water Park: Fun Water Slides

Kemudian game tentang amusement park yang terakhir adalah Water Park: Fun Water Slides yang sangat menyenangkan. Sudah bisa ditebak kalau game di sini memang didominasi oleh wahana air. Ada berbagai wahana air yang disediakan dalam game ini dan Anda akan berperan menjadi seorang pengunjung. Tentu saja di setiap wahana tersebut Anda harus bisa menyelesaikan misinya sampai selesai. Kalau tidak bisa tentu saja Anda tidak akan dinyatakan menang dan harus mengulanginya lagi ke awal.

Grafis dalam game ini sangat menarik sehingga Anda pasti akan sangat betah lama-lama bermain di sini. Belum lagi diiringi dengan sound design yang seolah-olah berada di wahana air yang sangat seru. Hal itu tentu akan tambah membuat Anda senang dan terus ingin bermain sampai ke level paling tinggi. Demikian tadi adalah beberapa game yang bertema tentang amusement park yang sangat menyenangkan dan seru. Kalau Anda ingin main game dengan tema taman hiburan yang penuh wahana, yuk langsung unduh game di atas tadi saja.